Dalam dunia bisnis, personal branding itu penting banget, lho! Faktanya, kalau kita punya personal branding yang baik, akan jauh lebih mudah untuk mengenalkan dan menawarkan produk yang kita jual kepada audiens yang lebih luas.
“Personal branding tuh apa sih?”
Sederhananya, personal branding adalah cara atau strategi dalam membangun dan mempromosikan citra diri kamu di hadapan orang lain. Personal branding itu bisa dilihat dari penampilan, gaya berbicara, hingga akun sosial media milikmu.
Bisa dibilang, personal branding adalah persepsi seseorang yang kamu bentuk terhadap dirimu sendiri. Makanya, hal ini pastinya penting banget, apalagi jika kamu memiliki bisnis.
Personal branding yang baik bisa membantu kamu dalam membangun relasi, meningkatkan kepercayaan konsumen, meningkatkan kredibilitas produk, hingga membuat nama brand-mu diingat dengan baik oleh konsumen.
“Terus, gimana cara membangunnya?”
Comments